Menikmati minuman tidak selalu langsung habis, kadang kita harus meletakkan beberapa saat untuk diminum kemudian waktu. Hal ini tidak akan adi masalah ketika kita minum minuman dengan gelas atau kemasan. Pertanyaannya bagai mana ketika kita sedang bertugas dilapangan dan harus membeli minuman dengan dibungkus plastik. Hal ini pasti pernah kita alami terutama bagi pelajar dan mahasiswa atau kita yang sering bertugas dilapangan.
Biasanya jika kita menggunakan minuman kemasan plastik kita hanya meletakkan dengan menyembangkan posisi plastik agar tidak tumpah, padahal tidak jarang cara tersebut gagal, karena sifat cair minuman kita hanya di tahan oleh plastik yang elastis dan minuman kita pun tumpah.
Untuk menghindari hal tersebut kita bisa menggunakan cara berikut, yaitu dengan membuat gelas portable memanfaatkan kertas tebal bisa karton, kardus atau kertas tebal apapun yang ada di sekitar kita.
Cara membuat gelas portable dengan kardus
- Siapkan kertas tebal kira-kira jika kita gulung bisa menampung volume minuman kita
- Gulung kertas dengan diameter seukuran gelas
- Isolasi gulungan kertas atau bisa juga kita tahan dengan karet.
- Masukan plastik munuman kedalam gulungan kertas
- kaitkan bagian atas plastik pada ujung gulungan kertas
Kita bisa mengamankan minuman dalam plastik bisa dengan memanfaatkan buku tulis, atau kertas tebal lainya, selamat mencoba semoga bermanfaat
- Cara Membuat Semprotan kaca lebih Fleksible
- Membuat Kulkas Tanpa Listrik
- Manfaat buah sirsak
- Cara Membersihkan Pakaian Yang Terkena Luntur
- Manfaat Mengkonsumsi Kopi Bagi Tubuh Kita
- Mengetahui Manfaat Vitamin dalam Makanan Kita
- Manfaat Madu yang Perlu Anda Ketahui
- Manfaat Daun Teh
- Khasiat keladi tikus Tanaman Herbal Berkhasiat Bagi Banyak Orang
- Buah untuk diet
- Cara Makan Steak Yang Baik
- Khasiat Buah manggis
- Buah noni