-->

4/27/2014

Membuat Telur Rebus Berbentuk Hati

Menghidangkan masakan dengan tampilan yang menarik membuat nilai tersendiri, kepuasan hati bagi pembuatnya dan meningkatkan selera makan bagi penikmat sajian tersebut. Kali ini kami ingin berbagi cara menghidangkan telur rebus dengan bentuk hati. Selama ini telur rebus selalu di hidangkan dengan bentuk bulat kita akan berkreasi dengan telur rebus dengan bentuk hati.Bisa Juga telur rebus berwarna lebih menarik untuk di bentuk hati   cara membuat telur rebus berwarna




Langkah-langkahnya sebagai berikut:
1. Rebus telur sampai matang, sambil menunggu matang kita siapkan alat-alat berikut


   - supit
   - kertas karton 
   - karet gelang
2. Bungkus telur rebus yang telah di kupas dengan posisi seperti berikut, pada bagian atas tekan dengan supit


3. Lalu tahan dengan cara mengikat karet pada bagian ujung kertas dan supit dan biarkan sekitar 30 menit


NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post