-->

5/23/2014

Cara Membersihkan Tas kulit

Kegemaran masyarakat terhadap tas kulit cukup besar, setiap hari, setiap jam kita sering menjumpai orang yang menyandang tas kulit. Sahabat Jhonny, bahkan beberapa dari kita memiliki lebih dari satu tas kulit sebagai pilihan fashion dan pertimbangan lainya.  Dengan berbagai kelebihanya tas kulit memiliki kekurangan tidak tahan air jika disbanding dengan tas dari bahan lain, tentunya ini membuat kita kesuitan untuk membersihkan tas kulit agar Nampak lebih berwarna. Jika sering di cuci tas kulit akan mudah rusak .


Bagai mana cara membuat agar tas kulit kita Nampak bersih ???
Jika taskulit kita berwarna hitam kita bias mengoles semir sepatu, namun jangan pernah lakukan hal tersebut karena bias mengotori baju kita pada saat kita memakainya. Ada cara yang sederhana untuk membersihkan tas kulit yang mulai kusam dan kotor .





Cara membersihkan tas kulit:
1.    Usap tas kulit kita dengan kain bersih, pastikan debu atau kotoran yang menempel hilang.
2.    Oleskan body lotion sampai rata lalu usap dengan kain bersih
Nah dengan cara sederhana tersebut tas kulit kita Nampak menjadi baru lagi dan body lotion akan melindungi tas kulit kita. Selamat mencoba!!!
Jika anda memiliki tips lain yang bisa kita bagikan pada pembaca silahkan tinggalkan pesan pada halaman kontak.

NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post