Biasanya ketika sedang memasak air, kita menunggu dengan melakukan aktifitas lain dan yang terjadi ketika air mendidih air akan meluap dan membuat kompor jadi basah dan kotor. Ada hal yang kurang saya pahami ketika ibu saya memasak air, sering dia tinggal dengan posisi ada sendok kayu diatas panci. Biasanya ketika saya melihat hal tersebut saya singkirkan sendok karena saya anggap bahaa jika jatuh. Ternyata saya baru sadar ketika melihat sebuah artikel berbahasa latin yang menjelaskan bahwa hal tersebut adalah cara supaya air tidak tumpah.
Cara air tidak meluap ketika dimasak
Jadi sahabat jhonny supaya air tidak meluap ketika sedang dimasak caranya sangat mudah. Kita tinggal meletakkan sendok diatas panci seperti gambar dibawah ini.
kenapa bisa seperti itu silahkan lakukan saja kita akan mengerti dengan sendirinya bagai mana cara ini bisa bekerja.
Tips yang cukup sederhana, silahkan mencoba semoga bermanfaat. Terutama ibu-ibu yang sering aktif didapur.
- Membuat tangan robot dari kardus
- Cara agar rumah aman saat mudik
- Cara Membuat Cooler box - Box pendingin sendiri
- Cara Membersihkan Bekas Tetesan Lilin
- cara cepat mengupas makanan
- Membuat Plastik kedap Udara/ Plastik Vakum
- Rumus sederhana sukses dalam sebuah bidang
- Jika Anda merasa bodoh wajib baca ini
- Cara mengetahui Gorengan plastik atau tidak
- Membersihkan baju yang terkena tinta
- mengatasi mata, hidung, teliga kemasukan serangga ketika berkendara