-->

4/03/2015

Beberapa Manfaat mandi dengan Air Panas

Mandi merupkan aktifitas harian bagi manusia modern, dalam bebeapa kebudayaan masing-masing memiliki kebiasaan berbeda dalam  hal mandi, hal ini bisa jadi juga di pengaruhi oleh iklim lokasi tersebut. Mandi dengan air dingin lebih baik untuk kesehatan, namun di daerah dengan iklim yang dingin kebanyakan mereka harus memutuskan mandi dengan air hangat. Meskipun mandi dengan air dingin lebih baik dari pada air hangat ternyata mandi dengan air hangat memiliki beberapa manfaat bagi tubuh kita, apa saja manfaat mandi dengan air hangat ;
Air hangat dapat membuka pori-pori
Guyuran air hangat bisa membuka pori-pori kulit kita, sehingga kotoran yang menyumbat atau tidak bisa keluar dapat keluar dengan lebih baik. Hal ini membuat kulit kita lebih bersih dan sehat selain itu kulit kita bisa nampak lebih segar. Namun sebaiknya setelah selesai kita harus menyiram kulit kita dengan air dingin untuk menutup pori-pori kembali. Jika pori-pori terbuka namun tidak di tutup lagi bisa menimbulkan jerawat. Bukan haya kecatikan namun juga bisa menghilangka bau badan.

Memperlancar Peredaran Darah
Mandi dengan air panas bisa memperlanca peredaran darah, hal ini sangat banyak sekali manfaatnya pada kesehatan kita.
a. Mengurangi Migrain
b. Baik untuk kesehatan Jantung
c. Mengurangi rasa lelah atau capek-capek
d. Membatu menyembuhkan insomniac
apa lagi kita bisa berendam dengan air panas Namun perlu di perhatikan  suhu air jangan terlalu panas karena untuk laki-laki tidak baik untuk kesehatan seperma begitu juga dengan ibu hamil.
Meredakan Batuk
Jika kita sedang mengalami Batuk ketika kita mandi air panas uap yang kita hirup akan membantu mengurangi batuk.
Membantu meredakan stres
Beberapa orang mempercayai mandi air panas dapat meredakan stres, hal ini bisa jadi karena air panas bisa membantu memperlancar peredaran darah ke otak kita, selain itu uap yang kita hirup memberikan sensasi segar, mengenai kebanaranya belum bisa dijelaskan namun banyak orang yang sudah membuktikan.
Aman Untuk Sehabis Olahrga
Setelah melakukan aktifitas berat yang memicu kineja jantung, sangat beresiko jika kita mandi, namun kita bisa mengurangi resiko tersebut dengan mandi air panas



Mengatasi kaca berembun pada kamar mandi




NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post