Menyimpan barang tertentu kadang butuh menggunakan plastik kedap udara, seperti misalnya kita menyimpan makanan atau gadget. Kelebihan plastik kedap udara ini tidak tembus air maupun debu, biasanya kita akan temui pada kemasan makanan kecil home industri. Jika dahuli kita menggunakan lilin lalu mendekatkan plastik dengan lilin. Atau dengan alat pres plastik kedap udara yang harganya sekitar 5rb-an. Jika kita ingin menyimpan barang tertentu dengan plastik kedap udara dan tidak memiliki alat press plastik kedap udara. kita bisa dengan menggunakan cara berikut.
Masukan barang yang akan kita simpan dalam plastik, gunakan plastik yang tebal
Panaskan pisau, yang akan kita gunakan untuk mem-pres plastik
Potong plastik dengan piasu panas, padasaat memotong letakkan plastik diatas alas kertas
Sekarang plastik sudah menjadi kedap udara dan anti air.
Mudah praktis dan rapi, bahkan kita bisa mengemas pernik kecil yang kita jual, atau mengemas makanan. Tanpa harus memiliki alat pre kedap udara. Selai cara diatas kita bisa menggunakan plastik kedap udara atau yang kita kenal dengan plastik obat.
- Kumpulan Kata Inspiratif Bob Sadino
- Inilah alasan Kenapa kita harus banyak minum Air Putih
- Cara mudah menyajikan Buah semangka
- Cara Mudah Memilih Buah Semangka
- Kumpulan Kata Inspirasi Albert Einstein
- Kenapa Bau Hujan Selain Enak Juga Bisa Memberikan Efek Secara Prikologis
- Beberapa cara membuat pengharum ruangan
- Trik Praktis untuk makanan